Viral Pria Ini Kaget Kesetrum Nasi saat Mau Makan, Netizen: Beli Beras yang 220V di Mana Bang?

Vien Dimyati
Viral Pria Ini Kaget Kesetrum Nasi saat Mau Makan, Netizen: Beli Beras yang 220V di Mana Bang? (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Kejadian mengejutkan dialami oleh seorang pria saat ingin mengambil nasi di rice cooker. Bukannya kenyang karena habis makan, tapi pria tersebut malah kesetrum saat mengambil nasi.

"Gua mau makan malah kesetrum," kata pria yang tidak diketahui namanya tersebut.

Terlihat pria itu kaget saat mengambil nasi di rice cooker karena tersetrum nasi yang ternyata teraliri listrik. Kemudian, karena penasaran, dia mengambil alat tespen untuk mengukur arus listrik di nasi tersebut.

Benar saja, lampu di alat tespen itu sampai menyala yang menandakan nasi itu teraliri listrik. "Nasi doang ada listriknya. Gini amat jadi orang susah mau makan aja harus kesetrum," kata dia, dikutip melalui akun Instagram @infobalaraja, Sabtu (3/8/2024).

Video tersebut mendapatkan respons yang menarik dari para netizen. Ada yang merasa khawatir ada pula yang menertawakan pria itu.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Kuliner
3 menit lalu

Li Lian Park Hyatt Hadirkan Kuliner Khas China Menggugah Selera, Wajib Dicoba!

Kuliner
55 menit lalu

Sensasi Restoran Li Lian di Park Hyatt Jakarta, Manjakan Pengunjung

Seleb
1 hari lalu

Alasan Hukuman Vadel Badjideh Makin Berat usai Banding Ditolak Terungkap!

Kuliner
1 hari lalu

Gemas! Ubi Cilembu Jadi Rider Maher Zain di Indonesia

Destinasi
1 hari lalu

Viral Padel dengan View Gunung Uhud di Madinah, Netizen Speechless!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal