Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Ekonomi Tumbuh 5,04 Persen, Purbaya Sebut Bukti APBN Dikelola Efektif
Advertisement . Scroll to see content

14 BUMN Dapat PMN Tunai dan Non Tunai Tahun Anggaran 2023, Apa Saja?

Senin, 02 Oktober 2023 - 15:25:00 WIB
14 BUMN Dapat PMN Tunai dan Non Tunai Tahun Anggaran 2023, Apa Saja?
Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati. (Foto: Dok. Kemenkeu)
Advertisement . Scroll to see content

Sementara PMN Non Tunai berupa Barang Milik Negara diberikan kepada 5 BUMN sebagai berikut: 

1. Perum LPPNPI/Airnav Indonesia untuk bangunan dan peralatan navigasi penerbangan

2. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) untuk kapal laut yang melayani masyarakat pada jalur perintis khususnya di wilayah timur Indonesia

3. PT Brantas Abipraya (Persero) untuk tanah dan bangunan gedung kantor

4. PT Sejahtera Eka Graha untuk tanah/aset properti eks-BPPN guna meningkatkan value aset properti eks-BPPN dan menciptakan multiplier effect terhadap pembangunan Kota Bogor

5. PT Pertamina (Persero)  untuk sarana dan prasarana bahan bakar nabati sebagai wujud implementasi mandatori Biodiesel.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut