Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral Sambungan Gerbong KA Majapahit Lepas di Stasiun Senen, Ini Kata KAI
Advertisement . Scroll to see content

480.000 Tiket Kereta Api dari Stasiun Pasar Senen dan Gambir Terjual, Ini Tanggal Favorit

Selasa, 11 April 2023 - 13:55:00 WIB
480.000 Tiket Kereta Api dari Stasiun Pasar Senen dan Gambir Terjual, Ini Tanggal Favorit
480.000 tiket kereta api dari Stasiun Pasar Senen dan Gambir terjual, ini tanggal favorit
Advertisement . Scroll to see content

"Adapun sejumlah kota tujuan yang menjadi pilihan favorit, di antaranya Yogyakarta, Surabaya, Purwokerto, Kutoarjo, Semarang, Tegal, Solo dan Bandung," ujar Eva. 

Sebagai informasi, pada masa angkutan Lebaran 2023 mulai 12 April (H-10) hingga 3 Mei (H+10), PT KAI Daop 1 Jakarta msecara total enyiapkan hingga 1 juta tiket Kereta Api Jarak Jauh (KAJJ) dengan 1.513 perjalanan KA untuk keberangkatan dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen. 

Jumlah tersebut sudah termasuk perjalanan KA Tambahan sebanyak 303 KA yang tiketnya sudah dapat dipesan sejak Senin (13/3/2023). KA tambahan tersedia untuk sejumlah perjalanan relasi favorit seperti tujuan Yogyakarta, Semarang, Solo, Blitar, Surabaya dan Malang 

Pemesanan tiket angkutan Lebaran sudah dapat dilakukan sejak 45 hari sebelum jadwal keberangkatan melalui aplikasi KAI Access, website kai.id, contact center 121 dan berbagai mitra penjualan resmi yang bekerja sama dengan KAI. Sementara loket di stasiun hanya melayani penjualan tiket go show mulai 3 jam sebelum jadwal keberangkatan kereta api. 

Editor: Jujuk Ernawati

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut