Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kejagung Periksa Kepala SKK Migas terkait Kasus Korupsi Minyak Pertamina
Advertisement . Scroll to see content

Cadangan Minyak Indonesia Disebut Tinggal 10 Tahun Lagi, Ini Tanggapan SKK Migas

Selasa, 14 Februari 2023 - 19:02:00 WIB
Cadangan Minyak Indonesia Disebut Tinggal 10 Tahun Lagi, Ini Tanggapan SKK Migas
SKK Migas angkat bicara tentang cadangan minyak Indonesia yang diisukan tinggal 10 tahun lagi. (Foto: dok iNews)
Advertisement . Scroll to see content

“Tahun 2023, eksponensial tentunya ini kita harapkan juga dengan adanya penemuan-penemuan di berbagai tempat tentunya akan membuat risiko-risiko di beberapa area sehingga bisa dilanjutkan beberapa pengeboran lanjutan,” ungkap Shinta.

Sebagai informasi, isu soal cadangan minyak Indonesia tinggal 9 hingga 10 tahun lagi ini pertama kali dilontarkan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif, pada Jumat (10/2/2023).

Oleh sebab itu, penemuan cadangan minyak baru sangat dibutuhkan. "Reserve to production, kalau kita nggak punya (cadangan) baru dengan konsumsi yang sekarang ya 9-10 (tahun)," tutur Shinta.

Ia menuturkan, Indonesia sejatinya masih memiliki 6 sampai 7 potensi area baru yang bisa dikembangkan. Jika itu dikembangkan, lanjut Arifin, maka cadangan minyak Indonesia bisa meningkat.

“Inilah taruhan kita sampai 2030, menuju road to 1 million (barel)," ujar Shinta.

Editor: Jeanny Aipassa

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut