Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Hamish Daud Pastikan Kabar Dirinya Tak Bayar Gaji Karyawan Itu Fitnah
Advertisement . Scroll to see content

Catat! Ini 5 Manfaat Aplikasi Slip Gaji bagi Perusahaan 

Selasa, 09 November 2021 - 15:30:00 WIB
Catat! Ini 5 Manfaat Aplikasi Slip Gaji bagi Perusahaan 
Ilustrasi penggajian karyawan. (Foto: iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

3. Transparansi Perhitungan Gaji

Detail mengenai perhitungan gaji karyawan menjadi salah satu hal yang cukup sensitif baik bagi perusahaan maupun karyawan itu sendiri. Dengan data digital dalam aplikasi slip gaji maka semakin memungkinkan perusahaan untuk memberikan banyak detail dalam data yang tertulis pada slip gaji. 

Transparansi perhitungan gaji juga akan menjadi pertimbangan karyawan dalam bekerja. Dengan transparansi penggajian yang baik, tingkat kepercayaan karyawan akan semakin tinggi sehingga berdampak pula pada kinerja karyawan pada perusahaan.

4. Meminimalkan Biaya Operasional

Dengan keberadaan aplikasi slip gaji seperti Talenta maka perusahaan bisa menekan berbagai biaya operasional. Aplikasi ini sangat mudah dijalankan hanya dalam genggaman melalui smartphone. Untuk kebutuhan slip gaji, bukti pembayaran secara digital tentu akan lebih murah dibanding harus membeli kertas dan tinta untuk mencetaknya. 

Aplikasi Talenta juga memberikan kemudahan pada sistem absensi karyawan dan perizinan. Talenta juga berfungsi sebagai aplikasi absensi online yang efektif dan efisien. Perusahaan juga tidak harus membeli berbagai macam alat konvensional seperti printer untuk mencetak slip gaji, peralatan absensi mahal, dan kertas.

5. Akurasi Data

Setiap kantor perusahaan memiliki sistem penggajian yang berbeda-beda. Proses input data pembayaran karyawan akan semakin mudah bila sistem tersebut telah didigitalkan, sehingga HR hanya tinggal memasukkan data tentang absensi, perijinan, dan berbagai komponen bonus serta potongan gaji bagi karyawan. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut