Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Cemburu Berujung Maut di Condet: Pria Tusuk Teman Hingga Tewas, Polisi Ungkap Kronologi Lengkap
Advertisement . Scroll to see content

CIMB Niaga Raup Laba Bersih Rp1,8 Triliun di Kuartal I 2025, Tumbuh 7,4 Persen

Rabu, 30 April 2025 - 09:54:00 WIB
CIMB Niaga Raup Laba Bersih Rp1,8 Triliun di Kuartal I 2025, Tumbuh 7,4 Persen
CIMB Niaga. (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

Rasio kredit bermasalah (Non Performing Loan/NPL) hingga 31 Maret 2025 tercatat 1,85 persen, membaik dibandingkan 31 Maret 2024 yang sebesar 2,14 persen. 

Selain itu, CIMB Niaga juga mencatat Dana Pihak Ketiga (DPK) tumbuh 2,5 persen menjadi Rp254,2 triliun. Dana murah (CASA) mencapai Rp171,4 triliun, tumbuh 7 persen berkontribusi sebesar 67,4 persen terhadap total DPK. Porsi CASA ini naik dibandingkan kuartal I 2024 yang sebesar 64,6 persen.

Total aset konsolidasi CIMB Niaga mencapai Rp371 triliun, naik 3 persen. Sementara posisi Capital Adequacy Ratio (CAR) CIMB Niaga juga tercatat naik menjadi 24,8 persen hingga 31 Maret 2025. 

Likuiditas mengetat yang tercermin dari Loan to Deposit Ratio (LDR) naik dari 84,21 persen menjadi 89,28 persen.

Editor: Rizky Agustian

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut