Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kajian Integrasi Waskita-Hutama Karya Ditargetkan Rampung Tahun Depan
Advertisement . Scroll to see content

Dapat PMN Rp18,6 Triliun, Hutama Karya Targetkan 972 Km Tol Trans Sumatera Rampung 2024

Selasa, 06 Februari 2024 - 13:15:00 WIB
Dapat PMN Rp18,6 Triliun, Hutama Karya Targetkan 972 Km Tol Trans Sumatera Rampung 2024
Hutama Karya menargetkan Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) tahap I sepanjang 972 km tuntas pada 2024 setelah mendapatkan PMN Rp18,6 triliun. (Foto: Dok. Hutama Karya)
Advertisement . Scroll to see content

Lalu, Tol Indrapura-Kisaran Seksi II Lima Puluh-Kisaran sepanjang 32 km, Tol Kuala Tanjung-Tebing Tinggi-Parapat Seksi III dan IV Tebing Tinggi-Pematang Siantar sepanjang 58 km.

Selanjutnya, Tol Padang-Pekanbaru Seksi I Padang-Sicincin sepanjang 37 km, dan Seksi V Bangkinang-Pangkalan Tahap I (Bangkinang-Koto Kampar) sepanjang 25 km.

Selain penyerapan PMN untuk proyek tol, Hutama Karya juga menjamin keberlanjutan satwa dan lingkungan di sekitar proyek JTTS. Sebagai contoh, Jalan Tol Pekanbaru-Dumai telah menjadi jalan tol pertama di dunia dengan fasilitas Underpass Gajah.

Ikhtiar keberlanjutan tersebut dilakukan pada pembangunan Jalan Tol Sigli-Banda Aceh Seksi I Padang Tidji-Seulimum, yang akan dilengkapi dengan 12 terowongan satwa dengan panjang total 201 meter untuk menjaga kelestarian satwa di sekitar jalan tol, dua jembatan primata, dan satu underpass gajah.

Editor: Aditya Pratama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut