Imbas Virus Korona, Nilai Pasar Apple Menguap Rp590 Triliun
Rabu, 19 Februari 2020 - 10:58:00 WIB
"Orang-orang di China mulai bekerja, namun normalisasi operasional kami lebih lambat daripada yang kami kira," kata Apple.
Virus korona sejauh ini telah merenggut sedikitnya 2.000 nyawa dengan kasus lebih dari 72.000. Selain China, virus mematikan itu juga tersebar ke berbagai negara seperti Jepang, Hong Kong, Singapura, AS, dan Prancis.
Editor: Rahmat Fiansyah