Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Prabowo ke Kader Gerindra: Setiap Kebijakan Harus Berpihak kepada Rakyat
Advertisement . Scroll to see content

Kadin Siap Luncurkan Quick Wins Program Prioritas Pekan Ini, Apa Saja?

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:01:00 WIB
Kadin Siap Luncurkan Quick Wins Program Prioritas Pekan Ini, Apa Saja?
Ketum KADIN Anindya Bakrie ungkap akan meluncurkan quick wins program prioritas (Foto: iNews.id/Cahya)
Advertisement . Scroll to see content

Dalam kunjungannya ke Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan, Anindya juga menyampaikan niatnya untuk bekerja sama dengan pemerintah untuk memanfaatkan lahan sejumlah wilayah seperti di Nusa Kambangan dan Kendal. 

Anindya menjelaskan, terdapat lahan seluas 10.000 hektare yang bisa dimanfaatkan untuk sejumlah kepentingan yakni pertanian, peternakan dan perikanan. Ia menyebut, banyak komoditas pangan yang bisa dibudidayakan di atas lahan tersebut seperti jagung, padi dan cabai.

“Saya rasa ini suatu kerja sama yang inovatif, kreatif, unik,” tutur Anindya.

Adapun, quick wins merupakan bentuk dukungan Kadin sebagai mitra pemerintah. Sebagai mitra strategis pemerintah, Kadin banyak berperan dalam mendukung berbagai program pemerintah, salah satunya adalah rencana peluncuran empat program yang cepat membuahkan hasil untuk mendukung kebijakan pemerintahan Presiden Prabowo.

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut