Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral Sambungan Gerbong KA Majapahit Lepas di Stasiun Senen, Ini Kata KAI
Advertisement . Scroll to see content

KAI Tawarkan Hak Penamaan 10 Stasiun demi Optimalisasi Pendapatan, Mana Saja?

Senin, 12 September 2022 - 11:28:00 WIB
KAI Tawarkan Hak Penamaan 10 Stasiun demi Optimalisasi Pendapatan, Mana Saja?
KAI tawarkan hak penamaan 10 stasiun demi optimalisasi pendapatan, mana saja?. (Foto: MPI/Heri Purnomo)
Advertisement . Scroll to see content

Dia berharap dengan program ini, KAI dengan calon mitra dapat menjalin kerja sama yang produktif dan berkelanjutan. Dengan begitu, dapat menarik reputasi maupun keberlanjutan bisnis perusahaan ke depan.

Penawaran hak penamaan stasiun merupakan salah satu langkah KAI mengoptimalkan aset perusahaan. Dalam hal komersialisasi seluruh aset yang ada di Jawa dan Sumatera, KAI melakukan berbagai kerja sama pemanfaatan aset stasiun, sarana, right of way, non right of way, hingga museum. Kerja sama yang dilakukan seperti penyewaan ruangan, pergudangan, penanaman utilitas, perkantoran, periklanan, dan lainnya.

“KAI terbuka untuk melakukan berbagai kerja sama dengan mitra dalam pemanfaatan berbagai aset KAI. Selain pendapatan dari angkutan penumpang dan barang, KAI akan mengoptimalkan banyaknya aset perusahaan yang potensial untuk diusahakan sehingga dapat meningkatkan pelayanan KAI secara keseluruhan," tuturnya. 

Editor: Jujuk Ernawati

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut