Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Evakuasi KA Purwojaya Anjlok di Bekasi Rampung, Jalur Kembali Normal
Advertisement . Scroll to see content

Pemerintah Akan Bangun Stasiun Kereta Baru Berkonsep TOD di Bogor

Jumat, 10 Desember 2021 - 15:58:00 WIB
 Pemerintah Akan Bangun Stasiun Kereta Baru Berkonsep TOD di Bogor
Stasiun Bogor. (Foto: ilustrasi/Ant)
Advertisement . Scroll to see content

Budi mengungkapkan, animo masyarakat sangat tinggi pada hunian terintegrasi transportasi KRL Jabodetabek yang dibangun Perumnas. Hal ini karena letak dan konsepnya didukung dengan captive market yang cocok untuk milenial dan konsumen perumahan dengan mobilitas yang tinggi.

Dengan total hunian sebanyak 12,100 unit diatas lahan sekitar 200 ha, penghuni Samesta Parayasa akan mudah berpergian menggunakan moda transportasi KRL yang tepat berada diarea huniannya. 

"Banyak manfaat yang akan didapat, penghuni dapat menghemat waktu tempuh untuk menjangkau lokasi aktivitas mereka dan juga biaya transportasi yang terjangkau dengan penggunaan transportasi KRL yang berada di dalam lingkungan perumahan, minim polusi dalam berkendara, serta manfaat lainnya yang juga akan berdampak pada Pertumbuhan Ekonomi Nasional,” tutur Budi.

Saat ini, Perum Perumnas telah menandatangani nota kesepahaman atau Memorandum of Understanding (MoU) dengan KAI tentang Pembangunan Stasiun Baru di lokasi Perumahan Perumnas Samesta Parayasa Bogor. Kerja sama dengan itu bagian dari inisiasi dalam rangka mendukung program Satu Juta Rumah melalui pembangunan Hunian Terintegrasi Transportasi KRL Jabodetabek. 

Editor: Jeanny Aipassa

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut