Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Purbaya Respons Tuntutan 1.900 Eks Karyawan BUMN Kertas Leces 
Advertisement . Scroll to see content

Pipa Gas Blok Rokan Pertamina Pakai Baja Krakatau Steel

Selasa, 16 Juni 2020 - 16:48:00 WIB
Pipa Gas Blok Rokan Pertamina Pakai Baja Krakatau Steel
Baja. (Foto: ilustrasi/Ist)
Advertisement . Scroll to see content

Dirut Pertagas, Wiko Migantoro mengatakan, kerja sama dengan KS mendorong efisiensi dari sisi pengadaan pipa. Dia berharap KS bisa mengirim baja tepat waktu sehingga proyek bisa selesai pada semester II-2021.

"Penghematan yang kita lakukan dengan membeli langsung material dari KS kemudian dilakukan tooling ke pabrikan pipa ini bisa menghemat biaya hingga 16 persen," ujarnya.

Kerja sama ini, menurut Wiko, sebagai bentuk komitmen Pertagas meningkatkan penggunaan produk dalam negeri. Selain itu, kerja sama ini juga memperkuat sinergi BUMN dalam proyek-proyek strategis nasional.

Editor: Rahmat Fiansyah

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut