Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Purbaya soal Redenominasi Rupiah: Wewenang BI, Bukan Tahun Ini atau 2026
Advertisement . Scroll to see content

Sri Mulyani hingga Airlangga Ikut Makan Siang Terakhir dengan Jokowi di Istana

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:19:00 WIB
Sri Mulyani hingga Airlangga Ikut Makan Siang Terakhir dengan Jokowi di Istana
Sri Mulyani hingga Airlangga ikut makan siang terakhir kabinet Jokowi di Istana Negara (foto: Sindonews)
Advertisement . Scroll to see content

"Makan siang bersama. Hari ini kan hari kerja terakhir," tutur Airlangga kepada awak media.

Dalam kesempatan itu, ia juga memberikan sedikit kesan terhadap kepemimpinan Presiden Jokowi yang dinilai sangat hebat. Khususnya, di momen pandemi.

"Alhamdulillah seluruh rintangan berhasil dilalui dan leadership Pak Jokowi luar biasa. Kita melampaui berbagai krisis waktu Covid,” katanya.

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut