Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Profil Soeharto Presiden ke-2 RI, Dianugerahi Gelar Pahlawan Nasional
Advertisement . Scroll to see content

Sri Mulyani Kenang JB Sumarlin: Tetap Mengajar meski Jadi Pejabat Sibuk

Kamis, 06 Februari 2020 - 18:09:00 WIB
Sri Mulyani Kenang JB Sumarlin: Tetap Mengajar meski Jadi Pejabat Sibuk
Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati. (Foto: Humas Setkab)
Advertisement . Scroll to see content

JB Sumarlin dikenal dengan Gebrakan Sumarlin I dan II. "Dalam rangka merespons ekonomi Indonesia kadang mengalami tekanan, harga minyak tinggi, meningkat waktu terjadi perang Irak-Iran. Kemudian harga jatuh dan menimbulkan Pakto liberalisasi. Kemudian ekonominya overheat dia membuat gebrakan Sumarlin yang kedua," kata Sri Mulyani.

Dia mengatakan Sumarlin telah menghasilkan banyak kebijakan ekonomi yang mendukung pertumbuhan ekonomi dan menjaga stabilitas di periode pemerintahan rezim Orde Baru. Sumarlin berani mengeluarkan kebijakan tidak populer untuk menjaga perekonomian di tengah berbagai guncangan akibat harga minyak maupun dinamika perekonomian global.

"Kita bisa belajar banyak dari periode tersebut untuk bisa menjaga ekonomi Indonesia dan terus memperbaiki kebijakan ekonomi kita," ujarnya.

Editor: Ranto Rajagukguk

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut