Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kasus Pemerasan RPTKA Kemnaker, KPK Periksa 3 Agen TKA
Advertisement . Scroll to see content

Sri Mulyani soal Rafael Alun Punya Saham di 6 Perusahaan: Semuanya Sudah Diperiksa

Selasa, 07 Maret 2023 - 13:34:00 WIB
Sri Mulyani soal Rafael Alun Punya Saham di 6 Perusahaan: Semuanya Sudah Diperiksa
Menkeu Sri Mulyani menyebut, pihaknya telah memeriksa kepemilikan saham di enam perusahaan yang dimiliki eks pejabat pajak, Rafael Alun Trisambodo. (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyebut, pihaknya telah memeriksa kepemilikan saham di enam perusahaan yang dimiliki eks pejabat pajak, Rafael Alun Trisambodo. Hal ini diketahui saat pemeriksaan Rafael di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

"Semuanya sudah diperiksa. Nanti Pak Irjen yang sampaikan," kata Sri Mulyani di Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (7/3/2023).

Namun, dia enggan menjelaskan mengenai hasil investigasi yang dilakukan Inspektorat Jenderal Kemenkeu. Dirinya menyebut, hasil pemeriksaan investigasi akan disampaikan oleh Inspektur Jenderal Kemenkeu.

“Nanti Pak Irjen dan direkturnya yang menyampaikan,” ucap Sri Mulyani.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut