Cara Jitu Mengatur Keuangan untuk Generasi Cashless agar Tak Boros
JAKARTA, iNews.id - Cara jitu mengatur keuangan untuk generasi cashless agar tak boros wajib kamu simak. Apalagi untuk kamu yang sering menggunakan fitur pay later (bayar nanti).
Seperti diketahui, kemajuan teknologi memunculkan banyak pilihan aplikasi dan fitur pembayaran digital. Hal itu, juga memunculkan generasi cashless atau komunitas masyarakat yang lebih menyukain transaksi non-tunai.
Namun, kehadiran platform dan fitur pembayaran digital yang memberi kemudahan bertransaksi untuk berbagai kebutuhan, perlu dicermati generasi cashless agar tak besar pasak daripada tiang, alias enggak boros.
Tentunya, kamu ingin menjadi generasi cashless yang praktis dalam melakukan transaksi untuk kebutuhan apapun, tapi juga cerdas dalam mengatur keuangan kan?
Jika demikian, simak cara jitu mengatur keuangan untuk generasi cashless agar tak boros berikut ini: