Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Harga Bitcoin Anjlok 12 Persen dalam Sepekan, Apa Pemicunya?
Advertisement . Scroll to see content

Cara Menganalisa Kenaikan Kripto, Ini 3 Tipsnya

Selasa, 09 November 2021 - 19:13:00 WIB
Cara Menganalisa Kenaikan Kripto, Ini 3 Tipsnya
Ilustrasi mata uang kropto, Bitcoin. (Foto: dok iNews)
Advertisement . Scroll to see content

Ketiga, mengetahui siapa tim pengembang dibelakang blockchain dan apakah blockchain tersebut dukung oleh investor. Semakin besar uang yang disuntikkan ke dalam proyek membangun blockchain tersebut, biasanya tim pengembang akan lebih terarah. 

Keempat, memiliki ekosistem yang besar dan matang. Sebuah blockchain yang baik memiliki developer dan pengguna setia. Kelima, salah satu yang bisa membuat kripto bertahan dari guncangan adalah mereka yang punya komunitas kuat dan memiliki investor yang loyal. Ketika aset kripto mengalami guncangan, anggota komunitas saling menguatkan ke satu sama lain sehingga harga bisa bertahan dengan kuat. 


2. Analisis Teknikal 

Sebagai trader yang cerdas, sebelum membeli koin crypto, sebaiknya Anda melakukan analisis teknikal pada grafik koin crypto yang akan kamu beli. 

Anda bisa perhatikan candle pada grafik dengan melihat warna candle dan ekor candle yang menggambarkan banyaknya permintaan dan penawaran koin. 

Selain melihat candle, Anda juga bisa menganalisis pola pergerakan harga koin, apakah uptrend ataukah downtrend.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut