IHSG Hari Ini Dibuka Menguat, 323 Saham di Zona Hijau
Kamis, 08 Januari 2026 - 09:50:00 WIB
Tiga saham yang memimpin top gainers antara lain PT Ciptadana Asset Management Tbk (XCLQ), PT Ifishdeco Tbk (IFSH), dan PT Abadi Lestari Indonesia Tbk (RLCO).
Sedangkan top losersnya dihuni oleh PT Optima Prima Metal Sinergi Tbk (OPMS), PT Danareksa Investment Management (XDIF) dan PT Indo Premier Investment Management (XIML).
Editor: Aditya Pratama