IHSG Parkir di Zona Hijau, Menguat 13,36 Poin ke Level 7.300
Kamis, 11 Juli 2024 - 16:33:00 WIB
Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers yaitu PT Sumber Sinergi Makmur Tbk (IOTF) naik 34,85 persen ke Rp89, PT UBC Medical Indonesia Tbk (LABS) naik 34,31 persen ke Rp184 dan saham PT Gunanusa Eramandiri Tbk (GUNA) naik 24,60 persen ke Rp314.
Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, PT Atlantis Subsea Indonesia Tbk (ATLA) turun 16,67 persen di Rp70, PT Wahana Inti Makmur Tbk (NASI) turun 10,68 persen di Rp184 dan PT Indo Oil Perkasa Tbk (OILS) merosot 10,10 persen di Rp89.
Sedangkan tiga saham yang teraktif diperdagangkan antara lain PT PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI), PT Bank Central Asia Tbk (BBCA), PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI).
Editor: Puti Aini Yasmin