OJK Dorong Perbankan Transparan terkait Suku Bunga
Selasa, 02 Februari 2021 - 16:27:00 WIB
OJK juga telah mengeluarkan kebijakan stimulus prudensial sektor keuangan yang menjadi bagian dari Paket Kebijakan Terpadu untuk peningkatan pembiayaan dunia usaha dalam rangka percepatan pemulihan ekonomi nasional yang diluncurkan Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK).
Editor: Dani M Dahwilani