Sri Mulyani Sebut 99,98 Persen Pegawai Kemenkeu Sudah Lapor Harta Kekayaan pada 2022
Jumat, 24 Februari 2023 - 13:56:00 WIB
Dia menegaskan, Kemenkeu juga akan terus menjaga integritas seluruh pegawai melalui sistem Kerangka Kerja Integritas (KKI) yang diimplementasikan oleh tiga lini.
"(Tiga lini itu), yakni manajemen sebagai pimpinan unit kerja masing-masing, unit kerja kepatuhan internal di masing-masing unit eselon 1, dan Inspektorat Jenderal Kementerian Keuangan,” tuturnya.
Adapun kewajiban seluruh pegawai Kemenkeu untuk melaporkan LHKP dan LHK merupakan bagian dari upaya institusi itu mencegah terjadinya fraud.
Editor: Jujuk Ernawati