Dampak Gunung Semeru Meletus Dahsyat, Warga Mengungsi ke Kantor Desa hingga Sekolah
Kamis, 20 November 2025 - 18:46:00 WIB
“Kondisinya habis, Mas. Tinggal temboknya saja, yang lain tertimbun,” kata warga yang kehilangan tempat tinggalnya.
Di jalur aliran lahar Sungai Leprak, tepat di bawah Jembatan Besuk Kobokan, tumpukan material lava panas terlihat memenuhi aliran sungai.
Meski berbahaya, kondisi ini justru menjadi tontonan warga yang penasaran dengan dampak erupsi. Petugas berulang kali mengimbau masyarakat agar tidak mendekat karena material masih panas dan labil, sehingga berpotensi menimbulkan bahaya lebih lanjut.
Editor: Kurnia Illahi