Demo Ricuh Tolak Pengosongan Pasar Makale, Pedagang Nyaris Adu Jotos dengan Wakil Bupati
Kamis, 10 April 2025 - 07:13:00 WIB
Suasana ketegangan akhirnya dapat diredam usai dilerai petugas dan polisi. Diketahui demo ini sebagai bentuk penolakan kebijakan pemerintah yang ingin mengosongkan lapak Pasar Makale.
"Kami menolak pengosongan lapal pasar ini. Kalau memang ditindaklanjuti dengan pembangunan yang lebih baik, tentu kami dukung. Kami minta solusi agar pemerintah daerah memberikan solusi atas rencana pengosongan agar pedagang tak kehilangan mata pencarian di tengah sulitnya kondisi perekonomian saat ini," ujar Koordinator Aksi Massa Gamal Mangesa.
Editor: Donald Karouw