Demo Tolak Efisiensi Anggaran di Indramayu Ricuh, Mahasiswa dan Polisi Saling Dorong
Jumat, 21 Februari 2025 - 06:43:00 WIB
"Efisiensi ini merugikan masyarakat. Salah satunya seperti anggaran pendidikan," ujar Korlap Mahasiswa Aliansi Indramayu, Carhendi, Kamis (20/2/2025).
Ratusan mahasiswa berjanji jika tuntutan mereka tidak dipenuhi, akan menggelar aksi unjuk rasa yang lebih besar lagi. Sementara akibat aksi ini, arus lalu lintas di Jalan Jenderal Sudirman terpaksa dialihkan.
Editor: Donald Karouw