Karakter Cinta Laura di Series Dendam Bawa Pesan Positif soal Fighting Spirit
Sabtu, 28 September 2024 - 22:14:00 WIB
Menurut Clarissa, saat ini di dunia perfilman sudah banyak film yang mengangkat isu soal woman empowerement, sementara OTT masih tidak sebanyak film. Clarissa yakin karakter Renata yang diperankan Cinta Laura mampu mempresentasikan nilai-nilai perempuan yang berkualitas.
"Di dunia perfilman maupun OTT memang sudah banyak mengangkat soal woman empowerement tapi sebenarnya bukan hanya soal jumlah angka berapa wanita yang dihighlight dan menjadi spotlight. Tapi bagaimana cara untuk mengangkat pesan soal woman empowerement itu sendiri. Kadang wanita tangguh digambarkan untuk memuaskan lelaki, dia kuat tapi menjatuhkan wanita yang lain. Bukan itu harusnya," tuturnya.
Editor: Dini Listiyani