Viral! Moeldoko Main Film Parodi Perankan Sosok Kang Moel, Tuai Reaksi Positif
Rabu, 28 September 2022 - 18:26:00 WIB
"Manggil aku Panglima Tani sekarang," ucap Kang Moel diiringi gelak tawa.
Kemunculan Moeldoko dalam film Air Susu Kau Balas Air Teh ini disambut respons positif dari netizen. Bahkan nama mantan Panglima TNI ini sempat trending di media sosial pada Selasa (27/9/2022) kemarin.
Berdasarkan pantauan iNews.id, hingga Rabu (28/9/2022) siang, film produksi Woko Channel itu telah ditonton oleh 2,2 juta orang.
Nah, itulah informasi singkat tentang Moeldoko main film parodi. Apakah kamu sudah menonton filmnya?
Editor: Komaruddin Bagja