Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Arti Mimpi Anak Tumbuh Gigi: Tanda Keberuntungan atau Kecemasan?
Advertisement . Scroll to see content

5 Arti Seseorang Datang ke Mimpi Kita, Pertanda Dirindukan?

Jumat, 26 Januari 2024 - 09:57:00 WIB
5 Arti Seseorang Datang ke Mimpi Kita, Pertanda Dirindukan?
Arti seseorang datang ke mimpi kita (Foto: Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

Alih-alih merenung, akan lebih baik jika Anda mengekspresikan kecemasan tersebut kepada orang yang dimaksud. Dengan demikian, kekhawatiran atau kerinduan Anda bisa terjawab dan terobati.

5. Anda mempunyai perasaan yang kuat terhadapnya 

Jika mimpi tersebut berulang, cenderung menandakan ketertarikan yang kita alami terhadap seseorang. Orang yang dimaksud bisa jadi teman sekelas, rekan kerja , teman, atau orang asing yang baru kita temui. 

Anda bisa jadi memendam perasaan terhadap seseorang tapi malu mengungkapkannya. Oleh sebab itu, Anda akan memimpikannya terus-menerus.

Demikian arti seseorang datang ke mimpi kita. Terlepas dari makna di atas, memimpikan seseorang biasanya terjadi karena kita sangat merindukannya dan memikirkannya sampai terbawa ke alam bawah sadar.

Editor: Komaruddin Bagja

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut