Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Arti Trust Issue dan Tanda-Tandanya, Anda Termasuk?
Advertisement . Scroll to see content

Arti Trust Issue, Penyebab, dan Cara Mengatasinya, Mari Disimak!

Rabu, 15 November 2023 - 20:57:00 WIB
Arti Trust Issue, Penyebab, dan Cara Mengatasinya, Mari Disimak!
Arti Trust Issue, Penyebab dan Cara Mengatasinya (Foto: Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

Akibatnya, ia akan kesulitan untuk mempercayai orang-orang di sekitarnya, termasuk pasangan, teman, bahkan keluarganya. 

3. Penolakan Sosial

Salah satu penyebab seseorang memiliki trust issue adalah pernah mendapatkan penolakan sosial. 

Artinya, ia tidak memiliki kesempatan untuk memberikan alasan mengapa ia tidak diterima oleh suatu kelompok. Kondisi itu membuat dirinya akan lebih sulit untuk menyembuhkan trust issue.
 

Cara Mengatasi Trust Issue

Berikut ini cara-cara mengatasi trust issue. 

1. Membangun Kepercayaan 

Trust issue dapat diatas dengan cara membangun kepercayaan diri. Artinya, belajarlah untuk mempercayai diri sendiri dan orang lain. Selain itu, cobalah untuk memaafkan kesalahan yang telah diperbuat orang di sekitar. 

2. Mengenal Orang-orang Baru

Mengatasi trust issue dapat dilakukan dengan cara mengenal orang-orang baru. Namun dengan catatan, jangan mudah percaya dengan apapun yang dikatakan oleh orang-orang yang baru dikenal tersebut. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut