Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 5 Arti Mimpi Mandi Menurut Primbon Jawa, Nomor 4 Diyakini Akan Mendapat Penyakit
Advertisement . Scroll to see content

Hitungan Weton Jodoh Ketemu 22 Artinya Apa? Simak Penjelasannya 

Selasa, 15 Oktober 2024 - 16:56:00 WIB
Hitungan Weton Jodoh Ketemu 22 Artinya Apa? Simak Penjelasannya 
Hitungan Weton Jodoh Ketemu 22 Artinya (Foto: Kalender Online)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Hitungan weton jodoh ketemu 22 artinya menarik untuk dibahas kali ini. Sebagian masyarakat Jawa masih mempercayai ramalan primbon. Hingga saat ini, primbon masih digunakan untuk berbagai keperluan, seperti meramal nasib percintaan.

Paham yang berkembang di masyarakat, ramalan jodoh primbon dapat memberikan suatu petunjuk mengenai tingkat kecocokan suatu pasangan. Salah satu metode hitungan jodoh yang cukup populer adalah jodoh ketemu 22. 

Lantas, apa itu hitungan weton jodoh ketemu 22 artinya? Untuk mengetahuinya berikut iNews.id akan berikan informasinya dilansir dari berbagai sumber, Selasa (15/10/2024). 

Hitungan Weton Jodoh Ketemu 22 Artinya

Jodoh ketemu 22 ternyata memiliki arti yang kurang baik. Menurut primbon Jawa, weton ini berarti TOPO. Maksudnya, setiap pasangan TOPO yang akan melanjutkan jenjang pernikahan akan menjalani kehidupan rumah tangganya dengan berbagai rintangan. 

Keharmonisan dan kesetiaan pasangan TOPO ini jadi salah satu ujian pada kehidupan pernikahan. Selain dua hal itu, ekonomi bisa jadi bentuk ujian yang nantinya akan menghadang. Bukan tidak mungkin jika permasalahan tersebut tidak teratasi nantinya akan membuat kehidupan rumah tangga semakin rusak. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut