Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Bukan Taktik, Ini Langkah Awal John Herdman Bangun Timnas Indonesia
Advertisement . Scroll to see content

Mengapa Mata Mengecil Sebelah, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Rabu, 01 Februari 2023 - 10:15:00 WIB
Mengapa Mata Mengecil Sebelah, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
Ilustrasi mata mengecil sebelah. (Foto: istimewa)
Advertisement . Scroll to see content


5. Operasi orbita
Operasi rongga mata ini bisa jadi pilihan lain yang lebih intens. Tindakan medis ini biasa dilakukan pada kasus exophthalmos yang disebabkan oleh penyakit Graves dan infeksi.

Kapan harus ke dokter?
Disarankan jika Anda mengalami masalah penglihatan efek dari mata mengecil sebelah yang terjadi. Selain itu, jika muncul sakit mata, bengkak, dan sensasi berdenyut di salah satu mata yang tidak nyaman, maka tidak ada salahnya berkonsultasi ke dokter.  

Editor: Elvira Anna

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut