JAKARTA, iNews.id – Ramalan zodiak hari ini, Jumat 2 Desember 2022 buat mereka yang galau dengan hubungan asmara. Bahkan saking galaunya, mereka tergoda untuk menodai komiten yang sudah dipegang teguh selama bertahun-tahun.
Bukan hal yang mudah memang menjalankan komitmen dalam hubungan asmara. Dibutuhkan banyak pengertian dan toleransi di antara kedua pasangan agar hubungan asmara berjalan baik. Sayangnya, saat Anda mengalami keraguan dalam hubungan, langkah yang diambil kerap merugikan komitmen dalam hubungan.
Ramalan Zodiak Hari Ini Kamis 1 Desember 2022: Capricorn, Gemini, dan Virgo Hari Bahagia akan Tiba
Lantas siapa saja yang menggalami galau dalam hubungan asmara? Berikut rangkumannya dari berbagai sumber, Jumat (2/12/2022):
Aries
Jangan pernah berpikir untuk mendua hati saat hubungan asmara Anda tak seindah biasanya. Ingatlah, semua perjalanan cinta pasti ada pasang surutnya. Semua bergantung pada diri masing-masing apakah ingin tetap setia atau menodai komitmen yang sudah terjalin. Coba pikirkan lagi alasan Anda untuk mendua. Apakah layak atau hanya sekadar keinginan sesaat.
Gemini
Bukan rahasia lagi kalau Gemini merupakan penghindar komitmen tertinggi. Meskipun mereka memiliki hati yang baik dan peduli dengan orang-orang di sekitar, Gemini lebih menghargai kebebasan mereka. Hubungan asmara terkadang membuat Gemini tak mandiri. Namun di satu sisi Gemini bucin tak bisa hidup tanpa pasangannya.
Leo
5 Potret Cantik Artis Berusia 60 Tahunan Saat Masih Muda, Nomor 3 Pernah Main Film Hollywood
Para Leo menyukai kebebasan dan kemandirian mereka. Mereka biasanya memiliki gagasan ideal dan tidak realistis, khususnya dalam hubungan cinta. Tak heran, saat ada masalah dengan asmara, hal pertama yang diragukan Leo adalah komitmen mereka. Jika sifat Anda tidak diubah, jangan heran pasangan yang selama ini setia berpaling pada orang lain.
Editor : Elvira Anna
Follow Berita iNews di Google News