Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Konser BLACKPINK Jakarta 2025 Digelar Minggu Depan, Info Open Gate di Sini!
Advertisement . Scroll to see content

Besok Konser BLACKPINK Jakarta 2025 Digelar! Begini Cara Penukaran Tiketnya

Jumat, 31 Oktober 2025 - 15:27:00 WIB
Besok Konser BLACKPINK Jakarta 2025 Digelar! Begini Cara Penukaran Tiketnya
Konser BLACKPINK besok digelar. (Foto: X)
Advertisement . Scroll to see content

Cara Penukaran Tiket BLACKPINK

Penukaran e-voucher menjadi tiket fisik dilakukan di lokasi: South Parking, East Side (dekat Patung Bung Karno, Plaza Tenggara), GBK.

Untuk Hari 1 (1 November): tanggal penukaran 28 Oktober, 30 Oktober, dan 1 November 2025.

Untuk Hari 2 (2 November): tanggal penukaran 29 Oktober, 31 Oktober, dan 2 November 2025.

Waktu operasional: 28–31 Oktober pukul 10.00-21.00 WIB; 1–2 November pukul 09.00-19.00 WIB.

Jika Anda membeli tiket untuk dua hari sekaligus, maka:

- Pembelian harus dengan satu email yang sama.

- Harus membawa voucher untuk masing-masing hari.

- Tidak bisa diwakilkan kecuali ada surat kuasa dengan materai Rp 10.000.

Dokumen atau Barang yang Harus Dibawa saat Penukaran Tiket BLACKPINK:

E-voucher tiket yang Anda terima setelah pembelian.

Identitas diri: KTP/Paspor atau kartu pelajar/sim yang masih berlaku.

Jika membawa tiket dua hari atau lebih, pastikan pembeliannya sesuai syarat (email sama) dan bawa voucher semua hari.

Editor: Muhammad Sukardi

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut