Kisah Pilu Rezki Sebelum Menjuarai RSID, Hidup di Pengungsian dan Ayah Meninggal akibat Gempa di Mamuju
Selasa, 31 Agustus 2021 - 06:49:00 WIB
Kini, Rezki berhasil membuat keluarga di daerahnya bangga berkat kemenangannya di panggung Rising Star Indonesia Dangdut. Rezki membawa hadiah uang tunai Rp100 juta.
Rezki juga menceritakan momen paling berkesan selama menjadi bagian dari RSID. Duetnya bersama para legendaris dangdut Indonesia merupakan pengalaman yang tak terlupakan.
"Yang paling berkesan itu momen-momen di saat Rezki berduet dengan para legendaris dangdut. Aku udah duet sama Bang Haji Rhoma Irama, Elvi Sukaesih, terus Hetty Koes Endang, pokoknya Rezki enggak akan lupain semuanya," ujar Rezki.
Editor: Dani M Dahwilani