Raja Dangdut Rhoma Irama Siap Ambyar Bareng di Road To Kilau Raya Yogyakarta
Rabu, 24 Maret 2021 - 10:16:00 WIB
        
    
                
                
                                        Tasya Rosmala juga mengajak para pemirsa setia MNCTV untuk menonton langsung dirumah Road To Kilau Raya Yogyakarya karena banyak kejutan-kejutan yang akan ditampilkan.“Pemirsa setia MNCTV harus banget nonton Road To Kilau Raya karena banyak banget kejutan kejutannya dan bakalan banyak bintang tamu yang keren-keren. Pokoknya jangan lupa ya buat pemirsa di rumah nonton” tambahnya.
Apabila pemirsa setia MNCTV terlewat menyaksikan Road to Kilau Raya, dapat disaksikan kembali melalui aplikasi RCTI+ atau www.rctiplus.com.
                                        Editor: Dini Listiyani