Salut, Peserta Audisi Indonesian Idol XIII di Surabaya Ini Persiapannya Niat Banget
Senin, 02 September 2024 - 20:31:00 WIB
Aoksen cerita kalau ini adalah kali pertama dia ikut audisi Indonesian Idol XIII. Dia pun berharap semoga bisa mendapatkan hasil terbaik.
Di audisi Indonesian Idol tersebut, Aoksen membawakan lagu Sway milik Michael Bublé.
Audisi Indonesian Idol XIII di Surabaya diselenggarakan selama dua hari, yaitu 31 Agustus dan 1 September 2024. Lokasi penyelenggarakan ada di Widya Mandala Hall, UKWMS Pakuwon City.
Editor: Muhammad Sukardi