Usung Lagu Hits, Charlie Puth Sukses Hibur Puthinator Indonesia
Sabtu, 17 November 2018 - 11:28:00 WIB
See You Again menjadi lagu perpisahan Charlie yang menutup konser ini dengan manis dan epic. Dia berkali mengucapkan terima kasih dan disambut applause dari penonton.
"Terima kasih Jakarta," ujar Charlie Puth sembari membungkukkan badan.
Konser ditutup dengan meriah dan memberikan kesan yang mendalam bagi penonton. Begitu halnya Charlie Puth yang terlihat senang dengan sambutan dari penggemarnya.
Editor: Adhityo Fajar