10 Ucapan Selamat Idul Fitri 1443 H, Cocok Dijadikan Inspirasi Menulis Kartu Lebaran
Selasa, 03 Mei 2022 - 00:10:00 WIB
8. Takbir menggema di atas langit. Marilah kita menengadahkan tangan kita untuk meminta ampunan kepada sang Ilahi Rabbi. Selamat Hari Raya Idul Fitri 1443 H, Saudaraku.
9. Sambut datangnya hari kemenangan dengan gema takbir. Semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan keberkahan kepada kita semua. Minal aidzin wal faizin. Mohon maaf lahir dan batin.
10. Marilah kita menyambut datangnya hari kemenangan dengan kesucian yang sempurna. Izinkan diriku mengucapkan permintaan maaf yang setulus-tulusnya. Selamat Hari Raya Idul Fitri 1443 H.
Nah, itulah 10 ucapan selamat Idul Fitri 1443 H yang bisa dijadikan ide atau inspirasi menulis kartu lebaran.
Editor: Komaruddin Bagja