Ceramah Tentang Keutamaan Sedekah di Bulan Ramadhan, Bisa Menghapus Dosa
Senin, 18 April 2022 - 08:52:00 WIB
Jika berbicara tentang kematian, sedekah juga dapat membebaskan seseorang dari siksa kubur.
Dan yang pasti, sedekah yang dilakukan dengan rasa tulus dan keikhlasan akan mendapatkan balasan istimewa dari Allah baik secara langsung di dunia maupun di hari akhir kelak.
Wallahu A'lam
Itulah isi ceramah tentang keutamaan sedekah di bulan Ramadhan yang dapat menjadi renungan sekaligus motivasi penting bagi umat islam yang sedang menjalankan ibadah puasa.
Semoga kita semua menjadi orang-orang yang diridhoi dan mendapatkan naungan dari Allah SWT.
Editor: Komaruddin Bagja