Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Komplotan Maling di Tapos Depok Bobol Rumah saat Sholat Id, Motor hingga Uang Raib
Advertisement . Scroll to see content

Khutbah Idul Fitri: Istikamah Menggapai Takwa

Selasa, 11 Mei 2021 - 15:30:00 WIB
Khutbah Idul Fitri: Istikamah Menggapai Takwa
Muslim dianjurkan melaksanakan sholat idul fitri di masjid maupun musala. (Foto: Antara)
Advertisement . Scroll to see content

Di bulan Ramadan, selain sholat tarawih kita dilatih untuk istiqomah melaksanakan iitikaf dengan amaliah qiyamul lail atau sholat malam. Pada malam hari di bulan Ramadan, banyak umat Muslim yang bersemangat untuk melaksanakan salat malam. Begitu banyak keutamaan ibadah ini di antaranya Rasulullah SAW,

أفْضَلُ الصَّلاَةِ بَعْدَ الفَرِيضَةِ : صَلاَةُ اللَّيْلِ

“Sebaik-baik salat setelah salat wajib adalah salat malam.” (HR. Muslim)

Sungguh besar pahala dan hikmah qiaumul lail dan kita telah digladi atau dilatih selama bulan Ramadan. Maka dalam rangka ikhtiar meraih predikat insan muttaqin, kita berusaha istiqomah menjalankan qiyamul lail pasca Idul Fitri.

Demikianlah khotbah ini, semoga dapat kita hikmati bersama. Mudah-mudahan kita dapat menjadi pribadi yang istiqomah dalam menggapai ketakwaan kepada Allah SWT. Kita juga mari berdoa agar wabah ini segera berakhir dan Indonesia kembali hidup nyaman dan damai amin ya rabbal alamin.

بَارَكَ اللهُ لِي وَلَكُمْ فِي الْقُرْآنِ الْعَظِيْمِ وَنَفَعَنِي وَاِيِّاكُمْ بما فيه مِنَ الآيَاتِ وَالذِّكْرِ الْحَكِيْمِ. وَتَقَبَّلْ مِنِّيْ وَمِنْكُمْ تِلاوَتَهُ اِنّهُ هُوَ السَّمِيْعُ اْلعَلِيْمُ.. فَاسْتَغْفِرُوْا اِنَّهُ هُوَاْلغَفُوْرُ الرَّحِيْمُ.

Editor: Kastolani Marzuki

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut