Puasa Ayyamul Bidh Maret 2023 Sudah Bisa Dikerjakan, Ternyata Begini Arti dan Sejarahnya
Selasa, 07 Maret 2023 - 14:40:00 WIB
Puasa sunnah juga biasa dikerjakan oleh Rasulullah SAW. Hal itu sebagaimana tertuang dalam hadits riwayat berikut ini:
كَانَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ لَا يُفْطِرُ أَيَّامَ الْبِيضِ فِي حَضَرٍ وَلَا سَفَرٍ
Artinya: "Rasulullah SAW biasa berpuasa pada ayyamul bidh ketika tidak bepergian maupun ketika bersafar." (HR An Nasa'i).
Itulah ulasan mengenai puasa Ayyamul Bidh lengkap beserta asal-usul atau sejarahnya. Semoga bisa memperoleh keberkahan bagi setiap yang mengerjakan ibadah sunnah tersebut. Wallahualam bissawab
Editor: Komaruddin Bagja