5 Artis Bergelar Pendidikan Tinggi, Nomor 3 Kuliah S2 sampai 4 Kali
Kini, pria lulusan lulusan Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) itu menjabat sebagai Staf Ahli Bidang Transformasi Digital, Kreativitas dan Sumber Daya Manusia di Kementerian Koordinator Perekonomian.
Dede Yusuf merupakan aktor yang melejit lewat film Catatan Si Boy pada tahun 1986. Walaupun telah menjadi artis papan atas, ia tetap bersemangat untuk menuntut ilmu sampai S3 di Universitas Padjajaran dengan mengambil jurusan Ilmu Administrasi Peminatan Administrasi Publik.
Dede Yusuf pun menyelesaikan pendidikannya tersebut dalam kurun waktu 2,5 tahun. Selain meraih predikat cumlaude, pria 56 tahun ini juga didaulat sebagai wisudawan terbaik di jurusannya.
Itulah lima artis bergelar pendidikan tinggi. Adakah yang merupakan idolamu?
Editor: Komaruddin Bagja