Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Acha Septriasa Belum Cari Pasangan Baru usai Cerai, Trauma?
Advertisement . Scroll to see content

5 Artis Indonesia Pernah Jadi Santri Mondok di Pesantren, Ada Penyanyi Dangdut dan DJ

Selasa, 22 Oktober 2024 - 10:13:00 WIB
5 Artis Indonesia Pernah Jadi Santri Mondok di Pesantren, Ada Penyanyi Dangdut dan DJ
Dirangkum iNews.id dari berbagai sumber berikut 5 artis yang pernah menjadi santri mondok di pesantrean. (Foto: Instagram)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Hari ini, Selasa 22 Oktober merupakan Hari Santri Nasional. Setiap tahunnya, peringatan ini ditetapkan untuk menghormati peran santri dan pesantren dalam sejarah perjuangan bangsa, terutama dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia.

Rupanya banyak artis Indonesia yang memiliki latar belakang pernah menjadi santri di pondok pesantren. Kebanyakan dari mereka hingga saat ini masih eksis di dunia hiburan. 

Siapa saja mereka? Dirangkum iNews.id dari berbagai sumber berikut 5 artis Indonesia pernah jadi santri mondok di pesantren.

1. Dewi Perssik

Sebelum terkenal sebagai penyanyi dangdut hingga pembawa acara televisi, Dewi Perssik pernah menjadi santri di sebuah pesantren kampung halamannya di Jember, Jawa Timur. Bahkan, perempuan bernama Dewi Murya Agung ini juga pernah mengajar ngaji.

2. Nikita Mirzani

Siapa sangka, artis kontoversial dan seksi seperti Nikita Mirzani pernah menjadi seorang santri. Ibu tiga anak ini pernah mondok di Pesantren Gontor, Jawa Timur, selama dua tahun.

3. Syakir Daulay

Aktor sekaligus adik dari Zikri Daulay, Syakir Daulay juga pernah menjadi santri di Pesantren Darul Quran pada 2002. Dia kini masih aktif di dunia hiburan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut