Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Selamat! Andrew Andika Resmi Menikahi Violentina Kaif
Advertisement . Scroll to see content

7 Artis Menikah Diam-Diam 2023, Ada yang Mengejutkan Dipinang Anak Konglomerat 

Sabtu, 16 Desember 2023 - 12:00:00 WIB
7 Artis Menikah Diam-Diam 2023, Ada yang Mengejutkan Dipinang Anak Konglomerat 
Artis menikah diam-diam pada 2023 ( Instagram)
Advertisement . Scroll to see content

5. Tina Toon dan Daniel

Mantan penyanyi cilik Tina Toon juga ternyata sudah menikah diam-diam dengan pria pilihannya bernama Daniel. Kabar tersebut diketahui publik setelah Tina mengunggah momen pernikahannya pada Juni 2023 lalu. Rangkaian pernikahan mereka mengusung adat Tionghoa.

6. Pamela Bowie dan Armand Gunawan

Artis cantik Pamela Bowie ternyata juga sudah menikah lho. Dia dipersunting oleh anak konglomerat bernama Armand Gunawan. Pasangan romantis ini diselenggarakan pada 8 September 2023 lalu. Keduanya menikah di Gereja Santo Silvester, Pecatu, Bali.

7. Hanggini dan Luthfi Aulia

Kisah asmara Hanggini dan Luthfi Aulia sempat mencuri perhatian publik karena keduanya sering mengunggah momen bersama. Namun hubungan mereka sempat putus nyambung hingga membuat penggemar ikut galau. Setelah dikabarkan putus, pasangan ini tiba-tiba membagikan foto-foto pernikahan mereka di Instagram masing-masing. Setelah mengunggah video lamaran di pagi hari, mereka kompak memamerkan buku nikah beberapa jam kemudian. Pasangan ini resmi menikah pada 2 Desember 2023. 

Editor: Vien Dimyati

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut