Ajang MUFFEST 2019 Ingin Indonesia Jadi Barometer Fashion Muslim Dunia
Senin, 22 April 2019 - 21:00:00 WIB
Busana busana yang ditampilkan dalam MUFFEST 2019 adalah busana Muslim konvensional, kontemporer, hingga syar’i yang mengacu pada Indonesia Trend Forecasting 2019/2020 bertema Singularity.
Sementara itu, General Manager Operations PT Dyandra Promosindo Apriani mengatakan, MUFFEST dapat menjadi tolak ukur perkembangan fashion Muslim Indonesia dan mengantarkan Indonesia sebagai pusat inspirasi dan belanja fashion Muslim dunia.
"Sebagai perhelatan fashion Muslim yang berkelanjutan, MUFFEST diharapkan dapat menjadi tolak ukur perkembangan fashion Muslim di Indonesia," kata dia.
Editor: Tuty Ocktaviany