Anji Resmi Cerai dengan Istri, Hak Asuh Anak Jatuh ke Wina Natalia
Kamis, 18 Juli 2024 - 22:35:00 WIB
Sekadar informasi, Anji dan Wina sudah menikah selama 12 tahun. Dalam unggahan terbaru Anji di Instagram, dia mengucapkan terima kasih kepada Wina yang telah menemaninya.
"Mulai hari ini hingga selamanya, kita akan terus menjadi keluarga," kata Anji dalam Instagramnya
Musisi Tanah Air ini pun juga menegaskan proses perpisahan sebenarnya sudah berlangsung lama sejak beberapa tahun lalu. Mereka pun akhirnya sepakat untuk berpisah dengan damai.
Editor: Dini Listiyani