Ardhito Pramono Pernah Hina Pengguna Narkoba di Twitter 10 Tahun Lalu, Netizen Temukan Jejak Digitalnya
Kamis, 13 Januari 2022 - 12:40:00 WIB
Kini, Ardhito tampak menjilat ludahnya sendiri. Dia ditangkap oleh Satres Narkoba Polres Metro Jakarta Barat lantaran mengkonsumsi narkoba jenis ganja. Hal itu bahkan membuat netizen murka dan balik menghujat musisi kondang tersebut.
"tp lu jg skrng narkoba bro, gimana siee," tulis seorang netizen.
"gpp kak, tiap orang pasti pernah jilat ludahnya sendiri kok xixi," tulis netizen lainnya.
"wkwkwkw tai, bener berarti kata org NASA dar, semua bakal blunder pada waktunya," komentar yang lain.
Editor: Dyah Ayu Pamela