Deretan Artis Disebut Kembaran Irish Bella, Nomor 3 Statusnya Kini Istri Pejabat
Rabu, 31 Agustus 2022 - 07:12:00 WIB
3. Arumi Bachsin

Selanjutnya, ada artis sekaligus istri pejabat Arumi Bachsin yang paling sering disebut mirip dengan Irish Bella. Bukan cuma sama-sama memiliki darah blasteran namun cara tersenyum hingga auranya pun Arumi Bachsin sangat mirip dengan Irish Bella.
4. Sandrinna Michelle

Artis disebut kembaran dengan Irish Bella salah satunya bintang cilik Sandrinna Michelle. Keduanya dinilai mirip karena sama-sama memiliki gigi gingsul. Banyak yang bilang Sandrinna Michelle mirip Irish Bella versi kecilnya.
Editor: Elvira Anna