Cerita Dhawiya Zaida Perdana Adu Akting dengan Elvy Sukaesih di Arab Maklum: Lebih Deg-degan
Jumat, 14 April 2023 - 12:43:00 WIB
"Alhamdulillah mamaku orang yang open minded. Jadi pada saat di lokasi dan merasa kesulitan, dia mau terima masukan dari aku dan yang lain," ujar dia.
Hanya mendapat kesempatan adu akting di satu episode, Dhawiya mengaku ingin momen tersebut terulang kembali. Dia pun berharap series Arab Maklum bisa berlanjut dengan season baru.
"Kalau bisa sih ingin diulang lagi ya, mudah-mudahan bisa ada season berikutnya," kata Dhawiya.
Editor: Siska Permata Sari