Deretan Sumber Kekayaan Atta Halilintar, Diduga Jumlahnya Ratusan Miliar
Meskipun begitu, kekalkulasian data ini belum bisa jadi penentu untuk bisa memberikan gambaran secara akurat mengenai total penghasilan Atta dari kanal YouTubenya. Karena selain dari YouTube, Atta juga diketahui mempunyai berbagai bisnis lainnya yang dapat menambah penghasilan bulanannya seperti:
Penasaran apa saja sumber kekayaan Atta Halilintar? Berikut rangkuman iNews.id dari berbagai sumber, Jumat (2/2/2024).
Bisnis fashion yang diberi nama brand Atta Halilintar Habit (AHHA), menyediakan berbagai jenis kaus, hoodie, hingga masker brand ini juga sudah cukup terkenal di kalangan masyarakat, sebab sudah berdiri sejak tahun 2016.
Sumber kekayaan Atta Halilintar salah satunya endorsement. Bisnis kedua Atta Halilintar ini rupanya sangat menjanjikan, dengan jumlah followers yang dimilikinya di akun Instagram yaitu berjumlah 34,8 juta.
Atta juga digaet oleh sejumlah brand untuk dijadikan brand ambasadornya. Bahkan beberapa waktu lalu dia memenangkan sebuah penghargaan sebagai Brand Ambassador Terfavorit dalam acara PS Store Awards 2022.