Iyeth Bustami Terpapar Covid-19: Aku Merasa Lemah Tak Berdaya, Suami Jadi Penyemangat
Senin, 05 Juli 2021 - 14:15:00 WIB
        
     
                 
                Rekan artis membanjiri kolom komentar Iyeth. Mereka menuliskan semangat dan doa untuk kesembuhan sang pedangdut.
 
                                        "Cepat pulih ya madam. Bismillah," komentar Pasha Ungu.
"Doaku untuk kesembuhanmu kak sayang. Semangat," tulis Erie Suzan.
Editor: Dani M Dahwilani